Mahasiswa PPL BPI UINAM dan KUA kecamatan Paleteang Gelar Remaja di Ponpes IUJ Lerang Lerang Pinrang

  • 09 Oktober 2024
  • 12:36 WITA
  • BIMBINGAN DAN PENYULUHAN ISLAM
  • Berita

Pada Selasa, 8 Oktober 2024, Mahasiswa PPL Jurusan Bimbingan dan Penyuluhan Islam bekerja sama dengan Penyuluh Kantor Urusan Agama Kecamatan Paleteang mengadakan penyuluhan di Pondok Pesantren IUJ DDI Lerang-Lerang, Kabupaten Pinrang. Tema yang diangkat adalah “Bimbingan Remaja Usia Sekolah dan Mengenal Diri Sendiri: Bimbingan Pengembangan Identitas Diri Remaja.” Acara ini diakhiri dengan pemberian reward kepada para peserta,

Para mahasiswa PPL yakni iccank, faril, maqfirah dan zahra  menyebut kegiatan ini sebagai praktik teknik konseling, sementara Bapak Lukman, S.Ag., M.Sos., dan Ibu Dra. Hj. Nursamsi selaku penyuluh agama Islam menekankan pentingnya kegiatan ini dalam mengedukasi remaja agar lebih terarah. Dukungan juga datang dari Bapak Dra. Kasim, pembina pondok pesantren, yang mengapresiasi dan mendukung penuh kegiatan tersebut. Antusiasme peserta sangat tinggi, terlihat dari banyaknya anak-anak yang tertarik dengan materi yang sampaikan