PELATIHAN HIPNOTERAPI

  • 06 Maret 2023
  • 11:43 WITA
  • BIMBINGAN DAN PENYULUHAN ISLAM
  • Berita

Jurusan BPI (BImbingan dan Penyuluhan Islam) FDK UIN Alauddin Makassar telah berhasil melaksanakan Pelatihan Hipnoterapi. 

Kegiatan ini dilaksanan pada tanggal 7 Februari 2023 di LT FDK. Kegiatan ini dihadiri oleh Dekan FDK Dr. Firdaus, M.A dan Kajur sekjru, dan dosen FDK.

Kegiatan ini bertujuan untuk mengedukasi mahasiswa dalam penerapan hipnoterapi dalam konseling karena hipnoterapi merupakan salah satu terapi

yang bisa dilakukan untuk membantu mahasiwa keluar dari permasalahan hidupnya dan juga membantu mahasiswa agar tidak mengalami hipnosis

dalam arti negatif. karena di luar sana sering kita liat ada orang kena hipnosis alis di tipu dan diambil semua barang berharga miliknya. karena itu

dengan kegiatan ini diharapkan mahasiswa tidak mengalami hal yang serupa itu dan menjadikan ilmu ini sebagai alat bantu untuk memecahkan

masalah dirinya  orang lain.